12 May 2022 07:51
PT United Tractors Tbk (UNTR) mengumumkan pemberian tambahan modal untuk salah satu anak usahanya yaitu PT Tuah Turangga Agung (TTA) sebesar Rp217,23 miliar.
United Tractors berikan tambahan modal Rp217,23 miliar ke anak usaha 18 Apr 2022 06:10
PT United Tractors Tbk (UNTR) berencana membagikan dividen final sebesar Rp905 per saham atau seluruhnya berjumlah Rp3,4 triliun, yang berasal dari laba bersih tahun buku 2021.
United Tractors akan bagikan dividen final Rp905 per saham 10 Feb 2022 10:06
PT United Tractors Tbk (UNTR) telah memberi keringanan kredit kepada salah satu anak usahanya yaitu PT Bina Pertiwi (BP) berupa perpanjangan tenor pinjaman menjadi 31 September 2022.
United Tractors beri perpanjangan tenor pinjaman untuk anak usahanya 21 Dec 2021 15:02
JAKARTA. PT Pamapersada Nusantara, kontraktor pertambangan milik Group Astra, telah memberikan fasilitas pinjaman senilai Rp4 triliun kepada induk usahanya yaitu PT United Tractors Tbk (UNTR).
Pamapersada Nusantara berikan pinjaman Rp4 triliun United Tractors 24 Nov 2021 20:20
PT United Tractors Tbk (UNTR) telah memberikan suntikan modal kepada PT Bina Pertiwi Energi (BPE), perusahaan yang dimiliki secara tidak langsung oleh perseroan dan menjalankan bisnis pembangkit listrik.
United Tractors meningkatkan investasi di bisnis pembangkit listrik 23 Nov 2021 22:19
PT United Tractors Tbk (UNTR) melalui salah satu anak usahanya yaitu PT Bina Pertiwi (BP), telah menyalurkan pinjaman senilai Rp24,5 miliar kepada PT Bina Pertiwi Energi (BPE).
United Tractors berikan pinjaman Rp24,5 miliar untuk anak usahanya 07 Oct 2021 20:58
PT United Tractors Tbk (UNTR) telah memberi suntikan modal untuk PT Energia Prima Nusantara (EPN), anak usaha yang menjalankan bisnis pembangkit listrik.
United Tractors beri tambahan modal kepada Energia Prima Nusantara 27 May 2021 23:42
PT United Tractors Tbk (UNTR) mengumumkan penjualan alat berat mencapai 909 unit sepanjang Januari-April 2021, naik 27% dibandingkan dengan penjualan pada periode yang sama tahun lalu.
Penjualan alat berat United Tractors naik 27% di Q1 2021 14 Apr 2021 15:57
PT United Tractors Tbk (UNTR) membagikan dividen tunai sebanyak Rp2,4 triliun dari laba bersih yang dibukukan pada 2020 lalu.
United Tractors bagikan dividen tunai Rp2,4 triliun meski laba bersihnya turun 47% 18 Sep 2020 14:51
PT United Tractors Tbk (UNTR) mengambil 1,2 juta lembar saham baru yang diterbitkan oleh PT Bumi Pertiwi (BP), dengan nilai nominal Rp300 miliar.
United Tractors menyuntikkan modal Rp300 miliar ke BP