
Waskita Beton Precast tawarkan opsi private placement untuk krediturnya
08 Nov 2022 06:56
PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) akan melaksanakan Penambahan Modal Tanpa Memberikan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMTHMETD) atau private placement, untuk menyelesaikan dengan sejumlah krediturnya.